- Klik menu Start > Run > ketikkan “Regedit”, kemudian klik OK.
- Masuk ke “HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\M icrosoft\Dfrg\BootOpt imizeFunction”.
- Klik ganda “Enable” dari daftar di sebelah kanan.
- Ganti nilainya menjadi “Y” untuk mengaktifkan fitur ini.
- Reboot komputer Anda.
- Klik menu Start > Run > ketikkan “Regedit”, kemudian klik OK.
- Masuk ke ‘HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop\’.
- Klik ganda ‘WaitToKillAppTimeout’ dan ganti nilainya menjadi ’1000′ dan klik OK.
- Sekarang, klik ganda ‘HungAppTimeout’ dan ganti pula nilainya menjadi ’1000′ dan klik OK.
- Masuk ke ‘HKEY_USERS\.DEFAULT\Control Panel\Desktop’.
- Klik ganda ‘WaitToKillAppTimeout’ dan isikan nilai ’1000′, lalu klik OK.
- Masuk ke ‘HKEY_LOCAL_MACHINE\System\Cur rentControlSet\Control\’.
- Klik ganda ‘WaitToKillServiceTimeout’, isi dengan ’1000′, lalu klik OK.
- Reboot komputer Anda.
0 komentar:
Posting Komentar